Banjir Landa Cirebon, BPBD Evakuasi 3.783 warga 62 Jiwa Diungsikan Ke Tempat Lebih Aman

    Banjir Landa Cirebon, BPBD Evakuasi 3.783 warga 62 Jiwa Diungsikan Ke Tempat Lebih Aman

    CIREBON - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Cirebon, Jawa Barat, mengevakuasi warga yang rumahnya terdampak banjir akibat meluapnya Sungai Ciberes setelah diguyur hujan dengan intensitas tinggi."Kita melakukan evakuasi warga, terutama lanjut usia, balita, dan anak-anak yang menjadi korban banjir, " kata Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Cirebon Alex Suheriyawan di Cirebon, Sabtu(22/1/2022)

    Alex mengatakan banjir yang menerjang tiga desa di Kecamatan Waled, Kabupaten Cirebon, terjadi setelah daerah tersebut diguyur hujan dengan intensitas tinggi, sehingga mengakibatkan Sungai Ciberes meluap.

    Akibat banjir tersebut lanjut Alex, terdapat ratusan rumah terendam banjir, dan membuat 3.783 warga terdampak, dari jumlah tersebut hanya 62 jiwa yang dilakukan evakuasi dan diungsikan ke tempat lebih aman.Sedangkan warga lainnya kata Alex ada yang masih bertahan di rumah masing-masing, dan juga mengungsi di rumah kerabat terdekat.

    "Kita juga siapkan makanan siap saji bagi warga yang terdampak banjir, " tuturnya.Alex menambahkan air mulai masuk ke pemukiman warga pada Jumat (21/1) malam, dan sampai Sabtu (22/1) dini hari air masih menggenangi rumah warga."Air mulai masuk ke rumah warga pada Jumat (21/1) sekitar jam 19.00 WIB, dan sampai sekarang juga belum surut, " katanya.(***)

    CIAMIS BANDUNG BANTEN JAWA BARAT MAJALENGKA
    Nanang Suryana Saputra

    Nanang Suryana Saputra

    Artikel Berikutnya

    Kajian inaRISK Kabupaten Cirebon, Potensi...

    Berita terkait

    Untuk Suksesnya Pilkada 2024 Melalui Ops Mantap Praja Lodaya 2024 Polsek Beber Patroli Kontrol Sekretariat PPK Kecamatan Beber. 
    Kuwu Desa Pabedilan Wetan Ajak Masyarakat Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada Serentak 2024
    Sinergitas Dengan PPk, Polsek Sedong Ajak Masyarakat Jaga Kondusiiftas Jelang Pilkada 2024
    Jalin kemitraan Kapolsek Arjawinangun sambangi Kuwu Desa Jungjang guna menciptakan Kamtibmas aman kondusip.
    Tokoh Masyarakat Desa Susukan Kab. Cirebon Ajak Masyarakat Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada Serentak 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Kempek Aipda Suharto, S.H. bersama mitra kerja Babinsa Serma Hasan, Melaksanakan sambang dan dialogis dengan Warga dalam rangka menciptakan situasi kondusif di Masyarakat (Cooling System) menjelang pelaksanaan Pilkada serentak Tahun 2024.
    Untuk Suksesnya Pilkada 2024 Melalui Ops Mantap Praja Lodaya 2024 Polsek Beber Patroli Kontrol Sekretariat PPK Kecamatan Beber. 
    Jaga Kondusiiftas Pilkada Serentak 2024, Polsek Gempol Laksanakan Razia Knalpot Tidak Sesuai Spesifikasi
    Kapolsek Gempol KOMPOL RYNALDI NURWAN, S.H., M.H lakukan Jum'at Curhat serta penyuluhan Kamtibmas di Desa Lungbenda Kec. Palimanan Kab. Cirebon.
    Dekat dan Bersahabat, Kapolsek Klangenan Berikan Rasa Aman dalam Hajatan Warga
    Sinergitas TNI-POLRI, Bhabinkamtibmas Sambang Siskamling Bersama Babinsa
    Polsek Sedong Polresta Cirebon Melaksanakan Patroli Malam Antisipasi C. 3 Dan Kejahatan Dimalam Hari.
    Laksanakan Patroli Sambang Dialogis Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon  Warga Masyarakat Desa Prajawinangun Kulon
    Patroli Sambang serta Dialogis polsek Kaliwedi Polresta Cirebon himbau warga cegah kejahatan di malam Hari
    Kapolsek Beber Hadiri Giat Lokakarya Mini Triwulan Ke 2 di Puskesmas Kamarang.

    Rekomendasi berita

    Korem 012/TU Gelar Doa Bersama Peringati Hari Pahlawan 2024
    Application Programming Interface (API): Jembatan Ajaib di Dunia Digital
    Lestarikan Lingkungan dan Jaga Ekosistem di Area Mabes TNI, Panglima TNI Tanam Pohon dan Tebar Benih Ikan
    Danlanud Sultan Hasanuddin Terima Kunjungan Kerja Dankoharmatau
    Ketum PBTI Letjen TNI Richard Tampubolon Membuka Seminar Wasit Internasional Taekwondo Yang Diikuti 35 Negara

    Tags