Jalin Silaturahmi, Tim Damar Putra FC Desa Surakarta Gelar Persahabatan dengan Cigugur FC

    Jalin Silaturahmi, Tim Damar Putra FC Desa Surakarta Gelar Persahabatan dengan Cigugur FC

    CIREBON - Dalam rangka menjalin silaturahmi, Damar Putra FC menggelar pertandingan sepak bola persahabatan dengan Cigugur FC dari Kel. Kenanga bertempat di Lapangan Desa Sindang Jawa Kec. Dukupuntang, Kabupaten Cirebon, Sabtu (3/12/2022).

    Sepak Bola selain menjadi cabang olahraga yang paling digemari dari berbagai kalangan masyarakat dan sangat populer di seluruh belahan dunia, juga terbukti sebagai cabang olahraga pendongkrak semangat kekompakan, kebersamaan, kerjasama antara pemain, supporter dan sekaligus menjadi sarana silaturahim.

    Pertandingan berlangsung dengan seru dan penuh sportivitas dimana diperoleh skor akhir imbang 1-1.

    General Manager Damar Putra FC Riko Riyanto berharap, dengan olahraga bola ini, dapat meningkatkan jalinan silaturahmi antar para pemuda, Khususnya Pemuda Desa Surakarta dan dapat menumbuhkan rasa kekeluargaan dan persaudaraan yang tinggi.

    "Pertandingan tadi berlangsung seru dan menarik saat cuaca sore hari yang sangat cerah. Masing masing kesebelasan tampil maksimal, " imbuhnya.

    “Kalah menang bukan hal yang utama. Namun yang menjadi tujuan utama adalah terjalinnya silaturahmi dan persahabatan antar pemuda, ” demikian ujarnya. (Agus S)

    desa surakarta kabupaten cirebon cigugur fc damar putra fc
    A. Subekti

    A. Subekti

    Artikel Sebelumnya

    HUT ke-51 Korpri, Imron : Korpri Bisa Tingkatkan...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil 0620-21/Suranenggala Gotong...

    Berita terkait

    Patau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan babinkamtibmas sambangi Warga Binaannya di Desa Wargabinangun Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Kuwu Desa Pabedilan Wetan Ajak Masyarakat Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada Serentak 2024
    Guna mengantisipasi Kejahatan mlm hari Laksanakan Patroli malam hari di wilkum Polsek  Susukan untuk menjaga kondusifitas wilayah Serta berikan rasa aman bagi warga.
    Bhabinkamtibmas Desa Japura Kidul Ajak Warga Wujudkan Kamtibmas Pada Pilkada Serentak 2024
    Ciptakan Kondusifitas, Anggota patroli bersama Bhabinkamtibmas Desa Gowa Lor Laksanakan  Giat Patroli Sambang bersa Masyarakat Di Desa Binaannya
    Patau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan babinkamtibmas sambangi Warga Binaannya di Desa Wargabinangun Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Bhabinkamtibmas Desa Kempek Aipda Suharto, S.H. bersama mitra kerja Babinsa Serma Hasan, Melaksanakan sambang dan dialogis dengan Warga dalam rangka menciptakan situasi kondusif di Masyarakat (Cooling System) menjelang pelaksanaan Pilkada serentak Tahun 2024.
    Untuk Suksesnya Pilkada 2024 Melalui Ops Mantap Praja Lodaya 2024 Polsek Beber Patroli Kontrol Sekretariat PPK Kecamatan Beber. 
    Jaga Kondusiiftas Pilkada Serentak 2024, Polsek Gempol Laksanakan Razia Knalpot Tidak Sesuai Spesifikasi
    PEDULI PENYANDANG DISABILITAS, KANIT BIMAS DAN BHABINKMATIBMAS LAKUKAN SAMBANG
    Sinergitas TNI-POLRI, Bhabinkamtibmas Sambang Siskamling Bersama Babinsa
    Polsek Sedong Polresta Cirebon Melaksanakan Patroli Malam Antisipasi C. 3 Dan Kejahatan Dimalam Hari.
    Laksanakan Patroli Sambang Dialogis Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon  Warga Masyarakat Desa Prajawinangun Kulon
    Patroli Sambang serta Dialogis polsek Kaliwedi Polresta Cirebon himbau warga cegah kejahatan di malam Hari
    Kapolsek Beber Hadiri Giat Lokakarya Mini Triwulan Ke 2 di Puskesmas Kamarang.

    Rekomendasi berita

    Tumbuhkan Kemandirian Anak-Anak Jalanan, Kapolresta Cirebon Berikan Pelatihan Ekonomi Kreatif
    Prajurit TNI AL Ikuti TFG Di HMAS Adelaide
    Dandim 1710/Mimika Sambut Kunjungan Kerja Kasad di Wilayah Kabupaten Mimika
    Kasum TNI Terima Courtesy Call  Athan Australia Brigjen Matt Campbell
    Kunjungan Irjen TNI ke Kementerian Pertahanan UEA Perkuat Kerja Sama Bilateral

    Tags